Road Show Bus Anti Korupsi di Pusat Pelatihan Budaya Betawi

Road Show Bus Anti Korupsi di Pusat Pelatihan Budaya Betawi

Rabu (26/20) Inspektorat Provinsi DKI Jakarta melakukan Road Show Bus Anti Korupsi dan Sosialisasi Anti Korupsi sebagai pendukung Gerakan Anti Korupsi di Lingkungan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.


Kegiatan tersebut dilaksanakan di Pusat Pelatihan Budaya Betawi dan diikuti oleh Pelaku Seni dan Budaya Di Wilayah Jakarta Selatan.


#RoadShowBusAntiKorupsi #InspektoratProvinsiDKIJakarta #UntungAdaInspektorat #DKIJakarta #KegiatanInspektoratProvinsiDKIJakarta

Penyerahan Buku WTP 6udaya Kita

Penyerahan Buku WTP 6udaya Kita

Menjelang akhir kepemimpinan Gubernur Anies R. Baswedan periode 2017 - 2022, Inspektorat selaku Tim WTP Pemprov DKI Jakarta, mempersembahkan sebuah Buku "WTP 6UDAYA KITA" kepada Bapak Anies R.Baswedan, sebagai ucapan terima kasih yang telah memimpin, membimbing, dan telah menjadi inspirasi kami ASN Pemprov DKI Jakarta untuk terus berkarya dan mengabdi demi kemajuan serta pembangunan kota Jakarta khususnya dan membangun Negeri dengan prestasi.

Roadshow Bus Anti Korupsi

Roadshow Bus Anti Korupsi

Inspektorat Provinsi DKI Jakarta melakukan Road Show Bus Anti Korupsi dan Sosialisasi Anti Korupsi sebagai Pendukung Gerakan Anti Korupsi di Lingkungan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta yang dilaksanakan di Taman Margasatwa Ragunan diikuti oleh Para Pegawai dan Pengunjung serta siswa-siswi SD Negeri Ragunan 08